Post Sumatera                            Bitcoin Melejit Cetak ATH $125.000, Perkuat Posisi Diversifikasi Aset Digital

 

Bitcoin Melejit Cetak ATH $125.000, Perkuat Posisi Diversifikasi Aset Digital

- Penulis

Kamis, 9 Oktober 2025 - 12:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasar aset kripto kembali mencatatkan tonggak sejarah signifikan hari ini, di mana nilai Bitcoin tembus $125.000. Angka ini menunjukkan all time high selama sejarah harga aset Bitcoin, sekaligus membuktikan kekuatan Bitcoin sebagai salah satu aset diversifikasi digital.

Lebih lanjut, kenaikan harga ini menegaskan posisi Bitcoin sebagai pemimpin tak terbantahkan dalam siklus bull markettahun 2025. Pergerakan ini didorong oleh peningkatan permintaan institusional dan arus dana ETF, yang secara langsung berdampak pada euforia di kalangan investor aset kripto.

Kenaikan impresif Bitcoin ini bukan semata-mata didorong oleh spekulasi, melainkan data fundamental yang kuat, khususnya dari indikator on-chain. Beberapa analisis menunjukkan adanya akumulasi yang sangat kuat dari investor besar atau para whale terhadap adopsi aset kripto.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kondisi ini merujuk pada tingginya kebutuhan pasar dan semakin berkurangnya ketersediaan aset Bitcoin yang dapat diperjual-belikan. Didorong besarnya total akumulasi investor besar yang memilih menyimpan aset mereka guna keberlanjutan investasi jangka panjang.

Dengan fondasi fundamental yang kuat dan sinyal akumulasi yang jelas, momentum Bitcoin di bulan Oktober ini diperkirakan akan menjadi penentu arah pasar aset kripto hingga akhir tahun.

Di tengah pergerakan positif dari Bitcoin, pasar aset kripto juga turut mengalami apresiasi nilai yang signifikan. Seperti halnya Bitcoin, aset-aset diversifikasi lainnya, seperti $ETH, $XRP, $SOL, dan $BNB yang turut menghijau di garis pasar aset kripto.

Bersamaan dengan momentum bullish di awal bulan Oktober, ini, Bittime, platform crypto exchangeyang resmi dan berlisensi di Indonesia, resmi melisting 6 token baru pada platformnya, yaitu $ERA, $HEMI, $Q, $DEXE, $SAPIEN, dan $TOWNS.

Baca Juga:  HUT ke-63, Pramuka Garda Terdepan Merajut Persatuan & Kesatuan

Dalam hal ini, Bittime, menargetkan perluasan kesempatan dan ketersediaan aset diversifikasi yang dapat diakses melalui platform aman, berizin, dan diawasi oleh lembaga Otoritas Jasa Keuangan (OJK) bagi masyarakat Indonesia.

Membuktikan bahwa Bittime terus berkomitmen untuk mengikuti perkembangan industri aset kripto global, dan menghadirkan aset-aset berkualitas yang memiliki potensi pertumbuhan jangka panjang dan peran yang jelas dalam ekosistem aset digital.

Namun, tentu perlu dipahami bahwa seperti bentuk investasi lain, memilih aset kripto yang akan diinvestasikan, sebaiknya berdasarkan literasi dan pemahaman yang memadai, bukan sekadar euforia pasar.

Seperti diketahui, investasi aset kripto mengandung risiko tinggi. Hal tersebut termasuk fluktuasi harga, kehilangan modal, risiko likuiditas, teknologi, dan regulasi yang menjadi tanggung jawab pribadi pengguna. Karena itu sangat penting untuk terus melakukan riset, dan diskusi dengan komunitas-komunitas terpercaya, salah satunya komunitas Bittime.

Tentang Bittime Indonesia
Bittime melalui PT Utama Aset Digital Indonesia adalah platform investasi aset kripto yang terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK), serta Kementerian Komunikasi & Digital (Komdigi). Bittime juga merupakan anggota Asosiasi Blockchain Indonesia (ABI) dan Asosiasi Pedagang Aset Kripto Indonesia (ASPAKRINDO). Selaku platform investasi aset kripto, Bittime memiliki visi untuk menjadi platform perdagangan dan investasi aset kripto pilihan utama masyarakat dengan fitur yang beragam serta memenuhi kebutuhan penggunanya.
Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel postsumatera.id untuk update berita terbaru setiap hariFollow

Berita Terkait

Tak Kantongi Izin, Diskotik Blue Night Disegel
Apakah Gaji Pas-pasan Agar Tetap Bisa Investasi?
TEI ke-40 Resmi Ditutup, Mendag Busan: Transaksi Capai USD 22,80 Miliar
Trading Dapat Reward Mingguan? Ikutan Lucky Trader HSB Investasi!
Adv. Paulus Peringatan Gulo, S.H., M.H., C.VAPol., Kembali Dilantik Sebagai Koordinator Wilayah PERADAN Provinsi Sumatera Utara Periode 2025 – 2028
Kasus Dugaan Pungli ASN Deliserdang Jadi Atensi Presiden, Gubernur Bobby Nasution Panggil Bupati
Direktur Utama KAI Evaluasi Kinerja LRT Jabodebek: Keselamatan dan Keandalan Layanan Jadi Fokus Utama
Kahiyang Ayu Ajak Anak PAUD Amalkan Ikrar Kebiasaan Anak Indonesia Hebat di Kampung Ceria Anak Merdeka 2025
Berita ini 31 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 03:12 WIB

Tak Kantongi Izin, Diskotik Blue Night Disegel

Senin, 3 November 2025 - 00:12 WIB

Apakah Gaji Pas-pasan Agar Tetap Bisa Investasi?

Minggu, 2 November 2025 - 23:48 WIB

TEI ke-40 Resmi Ditutup, Mendag Busan: Transaksi Capai USD 22,80 Miliar

Minggu, 2 November 2025 - 22:45 WIB

Trading Dapat Reward Mingguan? Ikutan Lucky Trader HSB Investasi!

Minggu, 2 November 2025 - 22:32 WIB

Adv. Paulus Peringatan Gulo, S.H., M.H., C.VAPol., Kembali Dilantik Sebagai Koordinator Wilayah PERADAN Provinsi Sumatera Utara Periode 2025 – 2028

Berita Terbaru

News

Tak Kantongi Izin, Diskotik Blue Night Disegel

Senin, 3 Nov 2025 - 03:12 WIB

News

Apakah Gaji Pas-pasan Agar Tetap Bisa Investasi?

Senin, 3 Nov 2025 - 00:12 WIB