Post Sumatera                            Out of The Box! Kolaborasi Brand Beauty Lokal yang Nggak Pernah Kamu Bayangkan

 

Out of The Box! Kolaborasi Brand Beauty Lokal yang Nggak Pernah Kamu Bayangkan

- Penulis

Rabu, 24 September 2025 - 08:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta, 2025 – Industri kecantikan semakin kreatif dan penuh kejutan. Jika dulu kolaborasi sebatas antara brand dan selebriti, kini beauty brand berani melangkah lebih jauh dengan menghadirkan konsep kolaborasi yang unik, tak terduga, bahkan lintas industri.

Di ranah internasional, sejumlah kolaborasi unik telah lahir dan menjadi fenomena global. Mulai dari makeup bertema makanan hingga kolaborasi dengan karakter ikonik, kolaborasi semacam ini tidak hanya menghadirkan produk baru, tetapi juga memberikan pengalaman emosional bagi konsumen.

Berikut 5 kolaborasi brand beauty internasional yang dianggap paling out of the box:

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

1. MAC x Stranger Things

Salah satu kolaborasi paling ikonik, menggabungkan vibes horor-fantasy dari serial Netflix dengan bold makeup khas MAC. Hasilnya? Koleksi yang langsung jadi incaran para fans serial dan beauty enthusiast.

2. E.L.F. x Chipotle

Kolaborasi tak terduga antara brand makeup dan restoran cepat saji ini sukses besar. Koleksi eyeshadow palette dengan warna-warna khas burrito bowl jadi perbincangan global.

3. Etude House x Hershey’s

Menghadirkan eyeshadow palette berbentuk cokelat bar, kolaborasi ini sukses menggoda konsumen yang menginginkan produk cantik sekaligus manis untuk dikoleksi.

Baca Juga:  Mengubah Potensi Menjadi Realita: Kredit BRI KC Kalimalang Siap Dukung Ekspansi Miliaran Rupiah Celsie

4. ColourPop x Hello Kitty

Kolaborasi antara brand makeup affordable dengan karakter ikonik dari Sanrio ini melahirkan koleksi fun, kawaii, dan langsung jadi favorit Gen Z.

5. Jacquelle x Shani Amelia x Disney Winnie the Pooh

Untuk pertama kalinya di Indonesia, sebuah brand kecantikan lokal berkolaborasi dengan influencer dan Disney secara bersamaan. Jacquelle menghadirkan koleksi bersama Shani Amelia—beauty content creator yang dikenal dekat dengan Gen Z—serta karakter legendaris Disney, Winnie the Pooh. Kolaborasi tiga arah ini menjadi milestone unik yang belum pernah ada sebelumnya di industri kecantikan Tanah Air, memadukan keunikan karakter Disney, personalitas Shani Amelia, dan inovasi produk Jacquelle.

Tren ini menunjukkan bahwa konsumen, khususnya Gen Z, tidak hanya membeli produk karena kualitasnya, tetapi juga karena cerita, emosional value, dan kreativitas out of the box yang ada di baliknya. Dengan semakin banyak kolaborasi unik, masa depan industri kecantikan diprediksi akan semakin berwarna dan penuh kejutan.

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel postsumatera.id untuk update berita terbaru setiap hariFollow

Berita Terkait

Pertumbuhan Layanan KALOG Express Menguat, Pengiriman Motor Capai 105 Ribu Unit Hingga Triwulan III 2025
Tren Positif, Pembiayaan Investasi BRI Finance Capai 10,83% YoY per September 2025
Pekerja Yang Dikeluarkan Dari Dapur Prawira Merupakan Pekerja Relawan Tidak Bekerja Secara Profesional
KAI Logistik Dukung Peningkatan Keselamatan Jalur KA melalui Pengiriman Rel R.54 Seberat 380 Ton
Waspadai Scam Saat Liburan yang Jadi Petaka Finansial
KAI Sesuaikan Jadwal LRT Jabodebek 2 November untuk Dukung LRT RUN 2025
MiiTel Kini Mendukung Transkripsi Percakapan dalam 100 Bahasa
40% Petani Sawit Indonesia Hadapi Tantangan Sertifikasi dan Ketertelusuran di EUDR
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 13:44 WIB

Pertumbuhan Layanan KALOG Express Menguat, Pengiriman Motor Capai 105 Ribu Unit Hingga Triwulan III 2025

Rabu, 5 November 2025 - 11:22 WIB

Tren Positif, Pembiayaan Investasi BRI Finance Capai 10,83% YoY per September 2025

Rabu, 5 November 2025 - 10:50 WIB

Pekerja Yang Dikeluarkan Dari Dapur Prawira Merupakan Pekerja Relawan Tidak Bekerja Secara Profesional

Rabu, 5 November 2025 - 10:46 WIB

KAI Logistik Dukung Peningkatan Keselamatan Jalur KA melalui Pengiriman Rel R.54 Seberat 380 Ton

Rabu, 5 November 2025 - 07:24 WIB

Waspadai Scam Saat Liburan yang Jadi Petaka Finansial

Berita Terbaru