Post Sumatera                            Cegah Balap Liar Dalam Bulan Ramadhan 1446 Hijriah, Polres Tanjung Balai Amankan 9 Unit Sepeda Motor

 

Cegah Balap Liar Dalam Bulan Ramadhan 1446 Hijriah, Polres Tanjung Balai Amankan 9 Unit Sepeda Motor

- Penulis

Kamis, 6 Maret 2025 - 12:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjungbalai, Postsumatera.id – Untuk Mewujudkan suasana aman nyaman damai dalam bulan suci ramadhan 1446 Hijriyah di kota tanjung balai, Polres Tanjung balai dan seluruh jajaran turun kejalan melaksanakan patroli dan monitoring kegiatan asmara subuh, Rabu 5 Maret 2025 pukul 06.00 wib.

Dari amatan kegiatan dipimpin Kapolsek Teluk Nibung AKP Rinaldi, SH, MH diikuti Kapolsek Tanjung Balai Utara IPTU M.Rony, SH, Kapolsek Sei Tualang Raso IPTU HA. Karo Karo, Para Kanit Reskrim Polsek sejajaran, Para Kanit Intelkam Polsek sejajaran dan Personil Polres Tanjung Balai sebanyak ± 50 orang.

Kapolres Tanjung balai AKBP Yon Ed8 Winara, SH, SIK, MH melalui Kapolsek Teluk Nibung AKP Rinaldi SH, MH mengatakan Polres Tanjungbalai ingin terus mewujudkan keamanan kenyamanan dan kedamaian di tengah warga.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kehadiran personel di jalan melaksanakan patroli guna memonitoring situasi jalanan, memastikan tidak ada aksi balap liar, main petasan yang dilakukan oleh kelompok remaja.

Baca Juga:  Ciptakan Ramadhan Suci 1446 H / 2025 M, Polres Pakpak Bharat Hadir di Tengah Masyarakat Walau Cuaca Tidak Mendukung

Aksi balap liar itu dapat membahayakan keselamatan orang yang melakukan balapan dan juga pemakai jalan lainnya,” ujar Kapolsek.

“Sebelum terjadi kecelakaan dan sebelum ada korban jiwa maupun kerugian materil, kami melakukan tindakan Preventif (Pencegahan) turun kejalan melaksanakan patroli memonitor dan menjaga lokasi yang dijadikan tempat aksi balap liar agar aksi balap liar tersebut tidak terlaksana, aksi balap liar dan main petasan itu dilarang karena berbahaya,” tambah Kapolsek.

“Dari hasil kegiatan turut diamankan 9 Unit Kendaraan Sepeda Motor Roda 2 yang menggunakan Knalpot tidak sesuai spesifikasi teknis (spektek) dan telah diberlakukan tilang.

“Polres Tanjung balai dan jajaran akan selalu hadir di jalan di tengah kegiatan warga agar warga yang melaksanakan ibadah puasa dalam bulan suci ramadhan 1446 Hijriah dan warga lainnya nyaman melaksanakan aktivitasnya. Selama pelaksanaan patroli dan monitoring situasi kota tanjung balai aman lancar kondusif,” pungkas Kapolsek. (Red)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel postsumatera.id untuk update berita terbaru setiap hariFollow

Berita Terkait

Gubernur Bobby Lantik Sulaiman Harahap Jadi Pj Sekda Sumut, Tekankan Kolaborasi Birokrasi
Tak Kantongi Izin, Diskotik Blue Night Disegel
Apakah Gaji Pas-pasan Agar Tetap Bisa Investasi?
TEI ke-40 Resmi Ditutup, Mendag Busan: Transaksi Capai USD 22,80 Miliar
Trading Dapat Reward Mingguan? Ikutan Lucky Trader HSB Investasi!
Adv. Paulus Peringatan Gulo, S.H., M.H., C.VAPol., Kembali Dilantik Sebagai Koordinator Wilayah PERADAN Provinsi Sumatera Utara Periode 2025 – 2028
Kasus Dugaan Pungli ASN Deliserdang Jadi Atensi Presiden, Gubernur Bobby Nasution Panggil Bupati
Direktur Utama KAI Evaluasi Kinerja LRT Jabodebek: Keselamatan dan Keandalan Layanan Jadi Fokus Utama
Berita ini 19 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 11:35 WIB

Gubernur Bobby Lantik Sulaiman Harahap Jadi Pj Sekda Sumut, Tekankan Kolaborasi Birokrasi

Senin, 3 November 2025 - 03:12 WIB

Tak Kantongi Izin, Diskotik Blue Night Disegel

Senin, 3 November 2025 - 00:12 WIB

Apakah Gaji Pas-pasan Agar Tetap Bisa Investasi?

Minggu, 2 November 2025 - 23:48 WIB

TEI ke-40 Resmi Ditutup, Mendag Busan: Transaksi Capai USD 22,80 Miliar

Minggu, 2 November 2025 - 22:32 WIB

Adv. Paulus Peringatan Gulo, S.H., M.H., C.VAPol., Kembali Dilantik Sebagai Koordinator Wilayah PERADAN Provinsi Sumatera Utara Periode 2025 – 2028

Berita Terbaru

News

Tak Kantongi Izin, Diskotik Blue Night Disegel

Senin, 3 Nov 2025 - 03:12 WIB

News

Apakah Gaji Pas-pasan Agar Tetap Bisa Investasi?

Senin, 3 Nov 2025 - 00:12 WIB